RINGKASAN Mulianda A Roro – L131 17 365, Persepsi Masyarakat Terhadap Keberadaan Macaca tonkeana di Cagar Alam Pangi Binangga, dibimbing oleh Sri Ningsih. Indonesia merupakan Negara yang memiliki jumlah spesies Macaca terbanyak di Asia. Terdapat 11 spesies Macaca yang tersebar di Indonesia, 7 diantaranya merupakan spesies endemik di Pulau Sulawesi, salah satunya adalah Macaca tonkean…