Dalam proses produksi Tanaman, benih memiliki peran yang sangat penting dalam meningkatkan kwantitas maupun kualitas produksi pertanian.Benih unggul bermutu adalah benih yang di perbanyak dari varites unggul memenuhi kreteria mutu benih; mutu genesis yaitu presentase kemurnian benih yang tinggi, mutu fisiologis, mutu fisik, dan mutu patologis.
RINGKASAN Oktaviani_L13119099. Pengaruh Kedalaman Penanaman Dan Media Tanam Terhadap Perkecambahan Benih Mahoni (Swietenia mahagoni (L) Jacq) Dibimbing Wardah Dan Dewi Wahyuni. Salah satu faktor yang mempengaruhi keberhasilan perkecambahan adalah kedalaman tanam dan media tanam yang merupakan media dimana biji dapat tumbuh dan berkembang dengan baik. Penelitian ini bertujuan untuk menge…
RINGKASAN Nining Alfionita. L 131 16 381. Viabilitas Benih Durian (Durio zibethinus Murr.) Pada Berbagai Periode dan Media Simpan. (dibimbing oleh ibu wardah dan rahmawati). Durian (Durio zibethinus) merupakan tanaman asli dari Asia Tenggara. Tanaman ini termasuk jenis pohon hutan basah ini memiliki harga jual tinggi. di negara barat jarang ditemukan tanaman durian, maka dari itu tanama…
Pengaruh Kombinasi Wadah Dan Lama Penyimpanan Benih Terhadap Perkecambahan Benih Tabebuya (Handroantus Chrysotichus). Dibimbing oleh Wardah Dan Dewi Wahyuni Tabebuya (Handroanthus chrysotrichus) tergolong benih rekalsitran yang mempunyai masa simpan yang singkat yaitu 2-8 minggu. Hal ini disebabkan karena kepekaan benih terhadap kehilangan air sangat tinggi. Penurunan kadar air benih berk…
Benih yang merupakan bagian tanaman di sebut seeds sedang berupa biji biasanya di sebuttrue seeds.sebagai contoh pada benih berupa biji tanaman kentang [ potatoes] atau bawang merah [ shalots]adalah true seeds, sementara yg berupa umbi [tuber]di sebut seeds.
RINGKASAN Andi Rahmat Syawal (L 131 16 496) Pengaruh Berbagai Jenis Media Tumbuh Pertumbuhan terhadap Pertumbuhan Benih Tanjung (Mimusops elengi. L). Benih Tanjung memerlukan waktu yang lama untuk berkecambah karena keadaan fisik dari kulit benih tanjung yang keras. Lapisan kulit yang keras menghambat penyerapan air dan gas ke dalam biji sehingga proses perkecambahan tidak terjadi. Sela…
FITRI SARI – L 131 16 306. Pengaruh Tingkat Kematangan dan Letak Dalam Buah Terhadap Perkecambahan Benih Cempedak (Artocarpus integer Merr.) dibimbing oleh Wardah dan Dewi Wahyuni. Pengaruh tingkat kematangan dan letak dalam buah terhadap perkecambahan benih cempedak (Artocarpus integer Merr.) Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tingkat kematangan dan letak dalam buah…
RINGKASAN EVI DAMAYANTI – L 131 17 081, Pengaruh Berbagai Skarifikasi Terhadap Perkecambahan Benih Kemiri (Aleurites moluccana Willd.), dibimbing oleh Husain Umar. Kemiri (Aleurites mollucana Willd.) merupakan salah satu jenis tanaman MPTS sehingga tanaman kemiri dapat dijadikan pionir dalam kegiatan rehabilitasi.Manfaat kemiri sealin sebagai bumbu dapur, kemiri juga dapat dimanfaatk…
RINGKASAN HESTIANA L13116113. Pengaruh berat benih terhadap pekecambahan benih karet, dibimbing oleh Wardah Perkecambahan merupakan suatu proses terbentuknya komponen kecambah yang diakibatkan dari adanya proses metabolisme dalam benih. Pengujian daya kecambah benih dilakukan pada kondisi lingkungan yang optimum. Daya kecambah suatu benih dapat diartikan sebagai mekar dan berkembangnya b…