RINGKASAN Gerald Kurnia Putra Latendengan – L 131 16 143, Analisis Komparatif Pendapatan Pelaku Usaha Di Wisata Hutan Pinus Desa Ensa Kecamatan Mori Atas Kabupaten Morowali Utara Dengan perkembangan usaha ekonomi kepariwisatawan maka membuka peluang kesempatan kerja di sektor tersebut yang pada akhirnya memeberikan peningkatan pendapatan masyarakat itu sendiri. Penelitian ini bertujua…
RINGKASAN Moh. Shiddiq Kurniawan – L 131 17 228 Pengaruh Berbgai Dosis Pupuk Kompos Kotoran Kambing Dan Daun Lamtoro Terhadap Pertumbuhan Semai Nyatoh (Palaquium obtusifilium). Dibimbing Oleh Zulkaidah Pengembangan nyatoh perlu didukung oleh media yang baik untuk menghasilkan bibit berkualitas, salah satu alternative untuk menyiapkan media baik dengan cara penambahan bahan organik yai…
RINGKASAN MOHAMMAD A’IF - L 131 16 472.Laju Infiltrasi Tanah Pada Beberapa Penggunaan Lahan Di Desa Baku Bakulu Kecamatan Palolo Kabupaten Sigi, dibimbing oleh Naharuddin. Laju infiltrasi merupakan proses peresapan air secara vertikal ke dalam tanah. Pada proses peresapan tersebut terdapat laju infiltrasi dan kapasitas infiltrasi. Laju infiltrasi merupakan jumlah air yang meresap ke d…
RINGKASAN Mohammad Septian L 131 16 142. Interaksi Masyarakat Terhadap Pemanfaatan Sumberdaya Hutan Dikelurahan Kawatuna Kecamatan Mantikulore Provinsi Sulawesi Tengah. (dibimbing oleh Imran Rachman) Interaksi antara masyarakat dengan hutan telah berlangsung cukup lama karena hutan memberikan manfaat bagi kehidupan masyarakat. Keberadaan hutan juga memberikan kesempatan bagi masyarakat …
Aji Yusril, Ariyanti, Yusran – L13119138, Ketahanan Kayu Jati (Tectona grandis Linn.f ) Terhadap Serangan Beberapa Jenis Jamur Pelapuk Kayu Berdasarkan Posisi pada Batang. Indonesia merupakan negara yang beriklim tropis. Curah hujan di Indonesia terbilang cukup tinggi dan sangat mempengaruhi bagi pertumbuhan, baik tumbuhan maupun jamur (fungi). Penggunaan kayu tidak lepas dari pembuatan…
RINGKASAN LISA ADELIA – L 131 16 340, Pengaruh Konsentrasi Pupuk Organik Cair Daun Kelor (Moringa oleifera Lam.) Terhadap Pertumbuhan Semai Mahoni (Swietenia macrophylla King.), di bimbing oleh Retno Wulandari. Daun kelor mengandung senyawa kimia seperti kalsium, magnesium, fosfor, zat besi dan sufur sehingga daun kelor dapat dimanfaatkan untuk pembuatan pupuk organik cair. Pupuk cair d…
RINGKASAN AHMAD ZAIN MAULANA–L 131 18 029 Keanekaragaman Jenis Tumbuhan paku (Pteridophyta) di Sempadan Sungai Wisolo desa Wisolo Kecamatan Dolo Selatan Kabupaten Sigi, dibimbing Oleh Naharuddin Hutan merupakan faktor yang utama dalam menjaga kualitas dan ketersediaan air sehingga hutan berfungsi sebagai pengatur tata air, dimana hutan menyimpan dan menyerap air dan pada akhirnya meng…
RINGKASAN MOH. RIFALDI – L 131 17 233, Biomassa Dan Karbon Seresah Pada Tegakan Jati Super (Tectona grandis L. f) Dan Lahan Agroforestri Di Desa Uwemanje, Kecamatan Kinovaro, Kabupaten Sigi, Provinsi Sulawesi Tengah. Dibimbing Oleh Wardah. Biomassa adalah bahan biologis yang berasal dari organisme atau makhluk hidup. Karbon merupakan salah satu unsur alam yang juga merupakan salah s…
RINGKASAN Audhy Dwi Arya Pairunan. L 131 18 197. Pengaruh Kombinasi Arang Sekam Dan Pupuk Kandang Sapi Terhadap Pertumbuhan Semai Nangka (Artocarpus heterophylus Lam) Di Lapangan. Dibimbing oleh Zulkaidhah dan Dewi Wahyuni. Nangka (Artocarpus heterophyllus Lam) merupakan tanaman yang memiliki banyak manfaat, selain dijadikan tanaman penahan erosi dalam sistem konservasi buahnya yang bi…
RINGKASAN FEBI ANGRIANI - L 131 15 021, Pengaruh Pemberian Mikroorganisme Lokal (MOL) Buah Pepaya Terhadap Pertumbuhan Semai Durian (Durio zibethinus Murr), dibimbing oleh Wardah. Karakteristik tempat tumbuh tanaman merupakan faktor penting yang harus diketahui pada fase vegetatif atau fase pertumbuhan tanaman dengan perpanjangan akar dan batang, peningkatan volume tanaman dan perluasan…